TAHAPAN DAN JADWAL PENYELENGGARAAN PEMILU TAHUN 2024
JADWAL TAHAPAN
Kampanye di Palu, Ganjar akan Temui Tokoh Agama Hingga Ngopi Bareng Milenial
December 4, 2023 9:00:00 am,
Hadi Prayogo,
Calon presiden (capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo dijadwalkan mengunjungi Palu, Sulawesi Tengah pada kampanye hari ini Senin (4/12/2023).
Kala Juru Bicara Tim Kampanye Bicara Potensi Pilpres 2024 Berlangsung Satu Putaran
December 1, 2023 1:30:00 pm,
Hadi Prayogo,
Pilpres berlangsung satu putaran masih menjadi isu yang sering diperdebatkan di Pemilihan Umum 2024.
Denny Indrayana: Setop Dinasti Oligariki Jokowi Jadi Solusi Penyelamatan Pilpres 2024
November 30, 2023 8:30:00 am,
Hadi Prayogo,
Pakar hukum tata negara, Denny Indrayana kembali melontarkan kritiknya terhadap--yang disebutnya--cawe cawe Jokowi dalam politik.
Hari Kedua Kampanye Pilpres 2024, Anies Baswedan Sambangi Bandung, Ini Agendanya
November 29, 2023 9:00:00 am,
Hadi Prayogo,
Calon presiden (capres) nomor urut 1 dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, bersiap memulai kampanye kembali pada hari ini, Rabu (29/11/2023).
Hari Ini MK Gelar Sidang Perdana Uji Ulang Batas Usia Capres-Cawapres Dimohonkan Denny Indrayana dkk
November 28, 2023 8:50:00 am,
Hadi Prayogo,
Mahkamah Konstitusi (MK) akan menggelar sidang pemeriksaan pendahuluan uji ulang secara formil batas usia capres-cawapres, Selasa (28/11/2023) hari ini.